BAGAIMANA CARA MEMATIKAN DIRECT DOMAIN BLOGSPOT.COM KE BLOGSPOT.CO.ID

Dewasa ini fenomena kebijakan google terbaru menerapkan direct domain blogspot.com menjadi blogspot.co.id, hal yang terjadi adalah hilangnya peredaran beberapa blog yang mendapatkan posisi page one di serp. Lantas bagaimanakah caranya untuk mematikan direct domain blogspot tersebut agar url blog kita tidak otomatis terdirect ke blogspot.co.id.

mengatasi-direct-blogspot.com-ke-blogspot.co.id

Dilansir dari ads.id untuk mengatasinya cukup dengan menerapkan script berikut ini agar url blog tidak terdirect otomatis ke blogspot.co.id:

Pasang script kode tersebut diatas pada tepatnya diatas kode </head> 
<script type="text/javascript">
var blog = document.location.hostname;
var slug = document.location.pathname;
var ctld = blog.substr(blog.lastIndexOf("."));
if (ctld != ".com") {
var ncr = "http://" + blog.substr(0, blog.indexOf("."));
ncr += ".blogspot.com/ncr" + slug;
window.location.replace(ncr); }
</script>

1. Login Ke blog
2. Pilih template klik tab edit html
4. Supaya mempermudah pencarian selanjutnya tekan ctrl-f masukan kode </head>  
  
script kode tersebut diatas sudah terbukti ampuh 100% mengamankan blog anda dari direct otomastis ke blogspot.co.id. Kebijakan google tersebut sejatinya sudah diterapkan terlebih dahulu di India, namun para blogger india sudah menemukan formula jitu untuk menangkalnya antara lain dengan menambahkan script berikut ini :

<script type='text/javascript'>var blog = document.location.hostname;var slug = document.location.pathname;var ctld = blog.substr(blog.lastIndexOf("."));if (ctld != ".com") {var ncr = "http://" + blog.substr(0, blog.indexOf("."));ncr += ".blogspot.com/ncr" + slug;window.location.replace(ncr);}</script>
<script type="text/javascript">
if (window.jstiming) window.jstiming.load.tick('headEnd');
</script>

Dengan memasan kedua script diatas semoga menjadi solusi bagi para blogger yang mengalami kendala direct otomatis ke blogspot.co.id dengan menggunakan cara yang sudah dipaparkan diatas dapat mengatasi untuk mematikan direct otomatis blogspot.com ke blogspot.co.id

referensi

Belum ada Komentar untuk "BAGAIMANA CARA MEMATIKAN DIRECT DOMAIN BLOGSPOT.COM KE BLOGSPOT.CO.ID"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel